Firmware Receiver Icone i-200 i-220 Untuk Receiver Skybox A1 Old
Banyak sekali receiver-receiver yang menggunakan chipset Montage CS6001 memungkinkan bisa bertukar firmware antara merk pabrikan satu dengan yang lainnya. Ini terlihat di Indonesia sendiri receiver yang menggunakan chipset Montage CS6001 lumayan banyak merek dan tipenya, seperti skybox, tanaka dan lain sebagainya.
Kita tahu bersama, dalam beberapa hari belakangan sedang viral (virus virtual) buat pengguna receiver skybox a1 old (dus biru) dengan software dari receiver icone yang bisa digunakan di receiver skybox a1 old.
Kehebohan ini memang mengundang banyak pengguna karena penasaran akan fitur-fitur yang ada pada firmware icone i200-220, dimana bila firmware ini ditanamkan kedalam skybox a1 old maka fitur-fitur yang ada pada skybox a1 plus H.265 hampir bisa ditemukan pada firmware icone ini.
Diantara fitur-fitur andalan dari skybox a1 new avs dan plus h.265 yaitu fitur webserver/iptv dan dlna, kini dengan menggunakan software ini maka skybox a1 old sudah bisa melakukan itu semua.
Namun demikian untuk menggunakan software ini tidak serta merta hanya copy, colok, upgrade via flashdisk seperti hal proses upgrade biasanya. Namun demikian ic eeprom harus diganti dengan kapasitas 8Mb (sementara skybox a1 old menggunakan 4mb). Info lengkap baca: Cara Upgrade Receiver Skybox A1 Old 4MB ke 8 MB.
Dan dibawah ini link download firmware receiver iCone i200-220 series:
Receiver ICONE i200-i220 Version 8MB
Kita tahu bersama, dalam beberapa hari belakangan sedang viral (virus virtual) buat pengguna receiver skybox a1 old (dus biru) dengan software dari receiver icone yang bisa digunakan di receiver skybox a1 old.

Kehebohan ini memang mengundang banyak pengguna karena penasaran akan fitur-fitur yang ada pada firmware icone i200-220, dimana bila firmware ini ditanamkan kedalam skybox a1 old maka fitur-fitur yang ada pada skybox a1 plus H.265 hampir bisa ditemukan pada firmware icone ini.
Diantara fitur-fitur andalan dari skybox a1 new avs dan plus h.265 yaitu fitur webserver/iptv dan dlna, kini dengan menggunakan software ini maka skybox a1 old sudah bisa melakukan itu semua.
Namun demikian untuk menggunakan software ini tidak serta merta hanya copy, colok, upgrade via flashdisk seperti hal proses upgrade biasanya. Namun demikian ic eeprom harus diganti dengan kapasitas 8Mb (sementara skybox a1 old menggunakan 4mb). Info lengkap baca: Cara Upgrade Receiver Skybox A1 Old 4MB ke 8 MB.
Dan dibawah ini link download firmware receiver iCone i200-220 series:
Receiver ICONE i200-i220 Version 8MB
FIRMWARE RECEIVER ICONE i200-220 |
---|
Nama Firmware | Tanggal Rilis | Unduh |
---|---|---|
i200_220_G5.00_20190701.bin (01/07/2019)MD5: BDBBDF811081E672236E3BA5AD989F53 | 01/07/2019 | Link |
i200_220_G4.99_20180415.bin (15/04/2018)MD5: 38EA6D6E3906222161AA97E04F6EBCE6 | 15/04/2018 | Link |
- REKOMENDASI -Agar dikemudian hari anda bisa berganti-ganti firmware dari 4Mb ke 8 Mb atau sebaliknya pada receiver skybox A1 Old, mungkin perlu modifikasi dengan membuat socket eeprom sehingga layaknya ic eeprom portable. Kami telah berhasil mempraktekannya dan dibahas pada artikel: Modifikasi Socket SOP IC Eeprom di Receiver Skyabox A1
Post a Comment