Header Ads

Frekuensi Terbaru untuk Channel RCTI, MNCTV, Global TV, iNewsTV dan Metro TV di Satelit SES 9


Satelit Mania kini update channel terbaru yaitu Frekuensi Terbaru untuk Channel RCTI, MNCTV, Global TV, iNewsTV dan Metro TV di Satelit SES 9, untuk lebih lengkap tentang SES 9 ini terkait dengan provider TVD atau TV Desa bisa dibaca pada artikel : TV Desa : Daftar Channel TV Baru pada Satelit SES 9.

Sobat satelit mania, benar sekali kali yang pada artikel tersebut di jabarkan secara singkat bahwa satelit SES 9 di provider TVD akan menayangkan 14 channel nasional secara gratis yang saat itu baru di isi 4 channel saja.

Frekuensi Terbaru untuk Channel RCTI, MNCTV, Global TV, iNewsTV dan Metro TV di Satelit SES 9

Pada artikel kali ini kami informasikan bahwa pada provider TVD didalamnya sudah di isi beberapa channel milik Harry Tanoe pada transponder yang sama dan 1 channel milik Surya Paloh. Sehingga sampai saat ini pada provider TVD sudah memiliki 8 channel nasional (OTDA.TV, TVPolri, TVDe, MetroTV, RCTI, MNCTV, GlobalTV dan INewsTV yang bisa dinikmati secara FTA alias gratis dengan tidak menggunakan receiver khusus dan cukup menggunakan receiver MPEG-4 saja.

Dan saat ini kami menggunakan receiver Getmecom HD009 Super untuk menyaksikan tayanga channel-channel tersebut.

Berikut penampakan channel-channel yang ada pada provider TVDesa di satelit SES 9 :









Nah, karena channel-channel tersebut sampai saat ini masih FTA maka sangat cocok sekali di sandingkan dengan provider NinMedia pada satelit Chinasat 11 yang kebetulan provider MNC Media tersebut sudah tidak tayang "lagi" di provider tersebut.

Artikel terkait : Cara menggabungkan TV Desa (SES 7) dengan NinMedia (Chinasat 11)

Untuk mengetahui transponder dari TVDe klik tautan ini dan transpoder NinMedia pada tautan ini.

Terakhir, nikmatilah selagi gratis dan selamat mencoba.

4 komentar:

  1. untuk TVDe dan ninmedia ini arah payungnya sama atau tidak..maaf kurang paham arah satelit min

    BalasHapus
  2. Klo pake lnb yg double terminal bisa nggak ya?

    BalasHapus
  3. Kmren ak tracking koq mnc group udah gak ada min

    BalasHapus

Komentar dengan nama akun "Unknown" atau "Anonim" tidak akan dipublish.

Diberdayakan oleh Blogger.